Cara Atasi Kram Perut Saat Menstruasi
Menstruasi seringkali mendatangkan tantangan tersendiri buat kita. Selain mood swings, menstruasi juga kerap membuat kita mengalami kram perut yang membuat kita kesakitan. Nah, agar rasa sakit karena kram perut saat menstruasi ini tidak mengganggu aktivitas kamu sehari-hari, ikuti tips ini yuk untuk meredakannya.
Kompres...